Kamis, 30 Januari 2014

Kimia Fisika I : PENGAMATAN SCIENTIFIC

1. Pengertian dari :
- Sistem : pusat pengamatan
- lingkungan : yang berada di luar sistem
- kalor : energi yang dihasilkan oleh suatu sistem
- panas : suatu keadaan yang dapat dirasakan oleh indra
- karbonisasi : proses pemecahan senyawa organik menjadi senyawa karbon
- karbonasi : proses pengikatan senyawa karbon dengan air
- akurasi : menunjukkan kedekatan hasil pengukuran dengan nilai sesungguhnya
- presisi : seberapa dekat perbedaan nilai pada saat dilakukan pengulangan pengukuran


2. Perbedaan antara reaksi endoterm dengan reaksi eksoterm :
#reaksi endoterm
- ditandai dengan adanya perpindahan kalor dari lingkungan ke sistem
- ditandai dengan penurunan suhu lingkungan
- berlangsung secara tidak spontan
 #reaksi eksoterm
- ditandai dengan adanya perpindahan kalor dari sistem ke lingkungan
- ditandai dengan kenaikan suhu lingkungan
-berlangsung secara spontan


3. Pembagian dari sistem:
- sistem terbuka : sistem yang dapat melewatkan energi maupun  zat kelingkungan
- sistem tertutup : sistem yang hanya dapat melewatkan energi, tetapi tak dapat melewatkan zat
- sistem terisolasi : sistem yang tidak dapat melewatkan energi maupun zat


4. Perbedaan reaksi kimia dengan reaksi fisika:
- reaksi kimia : reaksi pembentukan zat / produk baru dimana zat tersebut tidak dapat kembali kebentuk semula ketika selesai mengalami reaksi. Contoh: kayu yang telah dibakar menjadi abu
- reaksi fisika : reaksi pembentukan zat baru dimana zat tersebut dapat kembali kebentuk semula setelah mengalami reaksi. Contoh : Es batu yang telah mencair menjadi air


5. Hukum Termodinamika:
- Hukum Termodinamika I : "energi tidak dapat diciptakan maupun dimusnahkan, hanya dapat diubah dari bentuk satu kebentuk lain" (Hukum kekekalan energi)
- Hukum Termodinamika II : "pada reaksi setimbang dan berlangsung spontan ∆H = 0 karena tidak melepas maupun menyerap energi"
- Hukum termodinamika III : "suatu kristal padat murni sempurna entropi bernilai 0 (nol)"


6. Hukum Hess :
"Suatu hasil reaksi tidak bergantung pada proses dan jalannya rekasi, hanya bergatung pada keadaan awal dan akhir"

2 komentar: