Selasa, 27 Oktober 2015

ASAM SITRAT

Asam sitrat merupakan asam organic lemah yang ditemukan pada daun dan buah tumbuhan genus Citrus (Jeruk). Merupakan bahan pengawet alami selain digunakan sebagai bahan penambah rasa asam.

Proses pembuatannya adalah sebagai berikut :
  1. Menggunakan kapang Aspergilus niger dengan sukrosa membentuk asam sitrat.
  2. Kapang disaring dari larutan yang dihasilkan asam sitrat.
  3. Diisolasi dengan caara mengendapkan dengan kalsium hidroksida membentuk garam kalsium sitrat.


Kegunaan Asam sitrat, yaitu :
  • Sebagai zat pemberi cita rasa dan pengawet pada makanan atau minuman. Kode asam sitrat sebagai zt aditif makanan adalah E330.
  • Pengendali pH dalam larutan pembersih rumah tangga dan obat-obatan
  • Bahan sabun dan detergen
  • Dalam industry bioteknologi dan farmasi untuk melapisi pipa mesin dalam proses kemurnian sebagai ganti asam nitrat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar